Daily Archives 19/12/2022

DOSEN PULANG KAMPUNG – IPB DI KABUPATEN TEGAL TAHUN 2022

Dosen pulang kampung adalah kegiatan pengabdian dosen yang bertujuan untuk berkontribusi terhadap aktivitas community development di lokasi yang memiliki nilai historis & sosiologis secara personal dosen dengan menghadirkan Inovasi hasil Penelitian/Pengembangan IPTEKS yang siap diimplementasikan di masyarakat/lokasi pengabdian. Secara umum program ini dirancang untuk memberikan kontribusi nyata bagi bangsa Indonesia, khususnya dalam mengembangkan kesejahteraan dan kemajuan bangsa Indonesia. Fokus kegiatan dosen pulang kampung adalah melakukan desiminasi Inovasi hasil Penelitian/Pengembangan ilmu pengetahuan, teknologi dan seni (IPTEKS) yang siap diimplementasikan di masyarakat/lokasi pengabdian

TUJUAN DOSEN PULANG KAMPUNG

1...

Selengkapnya