Category Berita

DOSEN PULANG KAMPUNG – IPB DI KABUPATEN TEGAL TAHUN 2022

Dosen pulang kampung adalah kegiatan pengabdian dosen yang bertujuan untuk berkontribusi terhadap aktivitas community development di lokasi yang memiliki nilai historis & sosiologis secara personal dosen dengan menghadirkan Inovasi hasil Penelitian/Pengembangan IPTEKS yang siap diimplementasikan di masyarakat/lokasi pengabdian. Secara umum program ini dirancang untuk memberikan kontribusi nyata bagi bangsa Indonesia, khususnya dalam mengembangkan kesejahteraan dan kemajuan bangsa Indonesia. Fokus kegiatan dosen pulang kampung adalah melakukan desiminasi Inovasi hasil Penelitian/Pengembangan ilmu pengetahuan, teknologi dan seni (IPTEKS) yang siap diimplementasikan di masyarakat/lokasi pengabdian

TUJUAN DOSEN PULANG KAMPUNG

1...

Selengkapnya

PENELITIAN 2021 HASIL KELITBANGAN

SILAHKAN DI KLIK :

Dwi Intan-Virtual Tour Objek Wisata di Wilayah Kabupaten Tegal

Heny-Manajemen Pengolahan Sampah Terpadu

Nissa-Analisis Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Praktik PHBS

Novita-Analisis Resiko Kesehatan Pajanan Particulate Matter

Saifudin-Batir Tegal Sebagai Integrated Digital Strategic Dalam Penangan dan Pemulihan Covid-19

Siti Nur Aeni-efektifitas Pupuk Kasgot Terhadap Pertumbuhan Selada

Wiwin-Implementasi Program Wirausaha Pemuda

Titiek-Kaji Terap Alat Deteksi Gas Buang Sampah dan Polutan Lain

Yohannes-Kaji Terap Mesin Pemilah Sampah

Kajian Pengembangan Kawasan Perdesaan Sehat Alami – padat_opt

Kajian Pengembangan Daya Saing Kawasan Perdesaan Warisan Bumi Lestari – padat_opt_opt

Selengkapnya

AYO SEMARAKAN TELIK [tegalan batik festival] 2022

Telik_221016_211321_001

Telik_221016_211321_002

Telik_221016_211321_003

Telik_221016_211321

Selengkapnya

KESEMPATAN MENULIS ARTIKEL DI MAJALAH iDEA – Bappedalitbang Kab. Tegal

A1

 

A2

 

 

 

 

 

Selengkapnya

PENGUMUMAN INSENTIF PENELITIAN KATEGORI MASYARAKAT TAHUN 2022

Pertama : Kami memberikan penghargaan dan apresiasi yang setinggi-tingginya kepada seluruh peserta karena secara substansi semua proposal penelitian mempunyai potensi kontribusi terhadap penyelesaian permasalahan di Kabupaten Tegal.

Kedua : Kontes proposal penelitian menjadi agenda tahunan dalam perencanaan Bappeda dan Litbang Kabupaten Tegal.

Sehubungan dengan hal tersebut, dan setelah penjurian maka Bappeda dan Litbang Kabupaten Tegal mengumumkan pemenang sebagaimana terlampir dibawah ini, Bagi nama tersebut dibawah ini segera melakukan komunikasi Whatsapp dengan petugas Litbang Kabupaten Tegal pada hari ini 26 SEPTEMBER 2022.

Bagi nama yang tercantum dalam pengumuman segera bisa langsung melakukan penelitian sampai dengan tanggal 30 Nopember 2022 dan diserahkan ke Bidang Pene...

Selengkapnya