Kegiatan Rapat Koordinasi Perencanaan Bidang Pemerintahan yang diselenggarakan oleh Bidang Pemkesos Bappeda dan Litbang Kab Tegal pada hari kamis, 2 Juli 2020 di Ruang Rapat Loka Karya Cipta yang dihadiri oleh BKD, Bagian Organisasi, Inspektorat, dan Diskominfo
SelengkapnyaCategory Berita
	Rabu 01 Juli 2020 Bappeda dan Litbang mengadakan Rapat Koordinasi Pengendalian Operasional Kegiatan (POK) Kabupaten Tegal, yang dipimpin langsung oleh Bupati Tegal Dra. Hj Ummi Azizah, dan dihadiri oleh Wakil Bupati Tegal, Sekretaris Daerah serta seluruh Kepala OPD dilingkungan Pemerintah Kabupaten Tegal.
	Rapat POK tahun 2020 ini sedikit berbeda,  selain membahas evaluasi realisasi fisik dan keuangan belanja OPD juga membahas proyeksi capaian kinerja progam/outcome.
	Penyelenggaraan Rakor POK dilaksanakan dg menerapkan protokol kesehatan yang mengacu pada Perbub 35 tahun 2020..
	Bidang pemerintahan dan kesejahteraan sosial 
	Selasa, 30 juni 2020 mengadakan rapat aksi konvergensi / integrasi penurunan angka stunting bersama 12 OPD yg berkaitan di Kabupaten Tegal.Beberapa hal yg di bahas pada pertemuan ini pertama terkait analisa situasi, yg kedua rencana kegiatan, yg ketiga rembug aksi konvergensi.
Siang ini 30 Juni 2020, Bappeda dan Litbang mengadakan Rapat Koordinasi Internal di ruang rapat Loka Bina Cipta, dipimpin oleh Kepala Bappeda dan Litbang yang diikuti oleh seluruh Pejabat Struktural, Fungsional, dan Pelaksanaan. Beberapa hasil pembahasan Rakor yaitu 1. Rencana kerja pelaksanaan program kegiatan sampai dengan akhir tahun 2020. 2. Konsep tatanan baru(New Normal) dalam aktifitas kegiatan Tahun 2021, dan terakhir Konsep SOP terkait Tatanan Baru.
Rapat Kordinasi dilakukan dengan pemaparan ide dan tanggapan atas ide tersebut dari para Kasubid, Pejabat Fungsional dan Staff.
Selengkapnya
Senin, 29 juni 2020 Bappeda dan Litbang Kab. Tegal bersama dengan Dinas Dikbud Kab. Tegal dan Dinas Kominfo Kab. Tegal melakukan rapat koordinasi yang membahas tentang rencana operasional situs Semedo. Beberapa hal yang di bahas dalam rapat koordinasi yaitu terkait kewenangan pengelolaan , penataan lingkungan dan pemberdayaan masyarakat sekitar.
Selengkapnya
![BAPPEDA DAN LITBANG KABUPATEN TEGAL – Designed By [al] Dinas KOMINFO Kab. Tegal BAPPEDA DAN LITBANG KABUPATEN TEGAL – Designed By [al] Dinas KOMINFO Kab. Tegal](https://bappeda.tegalkab.go.id/wp-content/uploads/2021/03/Bappeda-Litbang-Kab-Tegal-Transparan02.png)












 Kunjungan hari ini : 
 Bulan ini : 
 Tahun ini : 
 Total kunjungan : 
 Hits hari ini : 
 Total hits : 10000
Social Profiles